Langsung ke konten utama

conflict

Short Humor #3

Ohayou minasan!!

Setelah 2 hari nggak post karena nggak ada inspirasi serta nggak ada waktu (lagi sibuk download anime -.-), akhirnya Miichan pun kembali! Kali ini Miichan ingin melanjutkan rubrik Short Humor dan untunglah sudah sampai part 3. Oke, langsung saja ya! Semoga menghibur!

Hasil penelitian terbaru di bidang kedokteran :
"100% penyebab kematian seseorang adalah jantung, yaitu JANTUNGNYA BERHENTI BERDENYUT"
***
Excuse me, ada Koucing Anggoura? | Wah, mbak, kita gak jual kucing -.- | Heei, kenapa di depan ditulis Toko CAT? | ...
***
Kalo naik bus, gua gak tega liat cewek berdiri | (kagum) Terus, lo ngelakuin apaan? | Ya gue langsung pura-pura tidur aja :d | -_-
***
(malam-malam) Kok main HP duduk di atas kuburan, Mbak? | Iya Mas, di dalem sinyalnya lemah :( | ??!!
***
If u need advice, msg me. 
If u need friend, call me.
But if u need money, the number u dialed is not in servise.
Pls don't try again.
***
Katanya lo putus ya gara-gara beda agama? | Beda keyakinan aja. Gue yakin gue ganteng, tapi dia ga yakin -_- | ...
***
Dapatkan 10 ribu/hari dari Coca Cola, caranya :
"Kumpulkan 10 tutup botol Coca Cola, paku pada kayu, goyangkan, dan menyanyilah di lampu merah"
***
Siapakah guru yang paling baik? | Pengalaman, Bu! | Betul, kenapa begitu? | Karena pengalaman nggak pernah ngasih PR ^^ | ...
***
NEWS
"Satu keluarga tewas tersambar petir pagi ini. Sampai sekarang, polisi sedang sibuk mengejar petir tersebut"
***
Ron, lu kenapa masukin Panadol ke kopi? | Biar cepat dingin. Panadol kan obat penurun panas..
***
Jika hidupmu dalam gelap, berdoalah suapaya hidupmu tenang dan terang.
Tapi jika sudah berdoa, suasana masih gelap,
berarti Anda belum BAYAR LISTRIK.
***
Jeruknya manis, Bang? | Dijamin manis! Kalau asem, nggak usah bayar deh! | Oh, kalau gitu tolong bungkus sekilo yang asem, yah | ...
***
Anton, apa nama ibukota Thailand? | Bangkok, Pak! | Good! Ibukota Peru, Andi? | Lima, Pak! | Sebutkan satu-satu! :P | ??
***
When I see baby, I remember "TEDDY BEAR"
When I see a little girl, I remember "BARBY DOLL"
But when I see U, I remember "PANADOL"
***
Rina, kok nggak mau sekolah? | Habis, gurunya nggak pinter. Kemarin lusa nanya "2 + 2", eh kemarin nanya lagi.. | ...
***
Kek, kenapa ya kalau aku udah minum kopi, aku nggak bisa tidur? | Kakek beda lagi, Cu. Kalau kakek udah tidur, kakek nggak bisa minum kopi.. 
***
Anda ingin memotong pizza menjadi 6 atau 8 potong? | 6 saja | Baik | Soalnya saya tidak bisa menghabiskan 8 potong | ...
***
Seorang anak kecil berdoa, "Tuhan, jika Kau tak bisa menguruskan tubuhku, buatlah tubuh teman-temanku menjadi gemuk saja"
***
Seorang anak tertangkap saat mencuri mangga.
Hei, turun kau! Ku laporkan bapakmu nanti! | (mendongak ke atas) Turun, Pak. Sudah ketahuan..
***
Nek, aku belikan nenek kalender baru ^^ | Duh, Cu, nggak usah repot-repot. Kalender kemarin masih bagus kok ^^ | ...
***
Kabar dari Madura.
Pisau terhunus, daging tersayat, darah bercucuran, asap mengepul, api membara, dengan santainya orang berteriak "Sate! Sate!"
***
(Di suatu penjara) Kenapa kamu ditahan? | Karena belanja untuk tahun baru | Itu 'kan bukan pelanggaran! | Saya belanja sebelum tokonya buka..
***
Tuhan, tolong jadikan Solo ibukota Jawa Tengah! | Kok, gitu, Nak? | Soalnya pas ulang, ibukota Jawa Tengah, Koko jawab Solo ToT | ...
***
"Ledakan reaktor nuklir di Jepang mengakibatkan radiasi di laut yang menimbulkan efek buruk pada makhluk laut. Karenanya, stop konsumsi ikan laut karena bahaya!"
-Himbauan pedagang ayam
***
Cinta adalah rasa untuk dapat memiliki. Cinta bisa dimakan api cemburu, benci, dan nafsu. Tapi apapun makanannya, minumannya tetap TEH BOTOL SOSRO!!

Sekian, semoga terhibur ya! ^^

Source : Laughter for Twitter by Xavier Quentin Pranata
"Tertawalah sebelum tertawa itu dilarang"

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Download Digimon Adventure 01 (1 - 54 [END]) Subtitle Indonesia

Minna, ohayou! Kesempatan kali ini, Miichan ingin membagikan link   download  untuk anime   Digimon , tepatnya yang season  1, yaitu Digimon Adventure 01. Apa kalian pernah dengar? Mungkin untuk 'Digimon' keseluruhan ( yang mencakup 7 season ) kalian pernah mendengar atau malah menontonnya. Terlebih lagi Digimon Xros War ( Miichan kurang tahu itu season ke berapa ) saat ini tengah ditayangkan di Indosiar. (Baca juga yuk >>  Apa Itu Digimon? ) Tetapi, Digimon Adventure 01 adalah season paling pertama yang mungkin tidak begitu terkenal lagi sekarang. Meskipun begitu, setelah Miichan survei, banyak penyuka Digimon yang mengaku season inilah yang paling seru, bersama dengan Digimon Xros War. Dahulu, season ini juga ditayangkan di Indosiar. Sekitar 6 - 7 tahun yang lalu kalau tidak salah, saat Miichan masih kelas 2 - 3 SD '-' Menurut Miichan, rating  Digimon Adventure 01 ini K+. Genre nya adalah adventure , friendship , dan fantasy . Di Digimon Adve...

[Mitos] Rahasia Minmie

Konban wa~ Miichan lagi melihat-lihat artikel terbaru dari blog yang Miichan ikuti di beranda  blogger.com  dan menemuka artikel ini bersumber dari  sini . Nee , awalnya Miichan juga terkejut membacanya mengenai Minmie. Siapa yang tidak tahu Minmie coba? Miichan yakin semuanya pasti tahu. Banyak pernak-pernik, aksesoris, dan barang-barang yang berhiaskan atau ber cover  karakter kawaii  yang satu ini. Tapi dibalik ketenaran dan kecantikannya ini, apa banyak yang tahu misteri dibalik karakter ini? Apa kalian pernah berpikir kenapa mata Minmie selalu merem? Apa dia punya eyesmile kah? Dan kenapa lidahnya melet sedikit?

Writing This Because I Rarely See Them Anymore

Do you ever feel like you're still on holiday, waiting to return to the classroom and see your friends again? It's a strange feeling, isn't it? For me, it's a constant thought, even though graduation is already in the past. The two years of the pandemic stole precious moments from me, moments I could have spent in a real classroom. It feels like just yesterday I was sitting behind my friends, listening to the professor, and marveling at my classmates, thinking, "Wow, they're so smart. What will they become in the future?" Well, now I'm living in that future. It's only been a year since graduation, but through social media, I see my friends thriving. Some work at consulting agencies, some are in government roles, others have stayed in academia, while some have ventured into business or banking. I'm a real adult now, with real responsibilities and priorities. It's surreal to realize that I can't just meet up with my friends easily anymore...